Pemetaan KD dan Indikator RA Kurikulum 2013 Revisi Terbaru






Programpendidikan.com - Pemetaan Kompetensi KD dan Indikator RA Kurikulum 2013 Revisi Terbaru. Pada kesempatan ini saya akan membagikan Pemetaan Kompetensi KD dan Muatan Materi/ Indikator Raudatul Athfal (RA) Kelompok A - B Kurikulum 2013 Revisi Tahun 2019/2020.





Pemataan Kompetensi TK/RA Kurikulum 2013 ini salah satu bagikan penting dari perangkat pembelajaran, karena memuat kompetensi dasar dan muatan materi dengan demikian bunda dapat mengetahui materi apa saja yang akan di sampaikan pada setiap harinya.





Penyusunan KD dan Indikator RA K13 Revisi Terbaru Kelompok A dan B dilakukan secara sitematik, bukan hanya RA tapi jenjang lainnya juga sama seperti SD, SMP, SMA dan SMK. Pemetaan ini di duat dengan Microfost Word atau berformat Word/ doc sehingga bunda-bunda dapat dengan mudah mengakses file untuk mengeditnya. Tidak lupa juga saya informasikan bahwa pemetaan KD dan Indikator RA Kurikulum 2013 Edisi Terbaru ini sudah saya susun secara rapih loch bunda-bunda.





Bunda-budan juga dapat melakukan pengembangan Pemetaan KD dan Indikator, pengembangan tersebut di lakukan agar bunda dapat mengajar lebih efektif lagi. Untuk referensi bunda dapat menggunakan pemtaan KD & Indikator RA Kurikulum 2013 yang kami bagikan ini.





Apabila bunda belum mempunya Format Pemetaan Kompetensi KD dan Indikator TK / RA Kurikulum 2013 silahkan untuk mendownloanya pada link yang sudah saya tempatkan di bawah ini :





Pemetaan KD TK/RA Kelompok A - Unduh file
Pemetaan KD TK/RA Kelompok B - Unduh file





Nah itulah Pemetaan Kompetensi KD dan Indikator RA Kurikulum 2013 Revisi Terbaru Tahun 2019/2020, semoga pemetaan KD ini dapat membantu bunda-bunda yang sedang kebingungan meyusun pemtetaan kd pada tahun pelajaran tahun ini.